Pattern favorit di Altseason

Pattern favorit di Altseason

Disini kita ingin membagikan pattern favorit yang seringkali teman-teman temukan ketika market Altcoins akan mengalami kenaikan. Hampir setiap "coin lama" yang mana akan memulai suatu tren kenaikan baru selalu memiliki pattern ini.

Pattern tersebut adalah revival ascending triangle yang mana merupakan pattern revival yang sering ditemukan pada koin koin yang sudah lama atau baru listing dan chart sudah "bottomed out" atau sudah jenuh turun.

Pattern ini dapat ditemukan di timeframe apa saja, meskipun demikian timeframe besar seperti weekly atau daily lebih favorable karena lebih valid. Pattern ini terdiri dari lower wedge dan upper wedge yang mana lower wedge bertindak sebagai support dan upper wedge bertindak sebagai resistance.

← Kembali ke Daftar Edukasi